by 08.05 0 komentar
Atelier 6 tentang Atelier 6 Adhi moersida

Atelier enam adalah gabungan dari Robi Sularto 1957, Yuswadi Saliya 1958, Adhi moersid dan darmawan 1959, N. Siddhartha 1960, dan Iman Sunario 1961. Atiler enam terlahir dari enam orang yang memiliki latar belakang yang berbeda, atau disingkat AT 6 tujuan AT 6 adalah mencari nafkah dengan berkarya sebagai arsitek dan AT 6 adalah wadahnya.

AT6 mulai berjalan tahun 1971, setahun kemudian resmi jadi badan hukum PT. Yang terjadi malah masing masing semakin mengkhususkan dirinya.Siddhartha sangat taat pada building system dalam karya karyanya. Darmawan konsep spatialnya menonjol, dll.

BOD (board of designers) dibentuk untuk menjamin mutu yang keluar dari AT6. Tergantung kebutuhan dan kekhususan proyek yang sedang ditngani, AT6 juga mengundang pakar-pakar dari luar kedalam BOD untuk turut me-rivew desain AT 6.

Mahasiswa mahasiswa aritektur juga berperan penting dalam berjalannya AT6 . mahasiswa dibuat kelompok-kelompok dalam bekerja. jadi walaupun AT 6 ciri prinsipalnya terbaca , padaa hakikatnya karya itu adalah hasil ide dan pemikiran kolektif timnya, gaya AT6 pun akan terlahir dan terbaca dengan kuat. 
AT 6 juga menyedikan untuk kerja praktek untuk mahasiswa. ini terus terjadi sampai tahun 1998 saat datangnya krisis moneter yang mahadahsyat itu.

secara ssektoral dan sepotong-potong dan juga sumbangan kecil yang diberikan dan kehormatan yang diterima. puji syukur bahwa hal itu dapat dijadikan pertanda, waktu panjang yang telah dijalani tidaklah kosong arti.

Beberapa penghargaan dapat disebutkan : Satya Lencana Pembangunan dari Negara, Adhi karya dari negara, Aga khan award dari IAI, dll. dan juga banyak pula tugas-tugas kehormatan nasional maupun internasional yang dipercayakan untuk AT 6 maupun anggota-anggotanya, itu terjadi karena adanya yang memberikan tugas untuk mereka. maka dari itu AT 6 berterima kasih kepada semuanya.

Tahun 1979 para arsitektur senior jakarta memindahkan kedudukan IAI dari bandung ke jakarta. pergantian pengurus pertama setelah dijakarta, menunjuk 2 anggota AT 6 Darmawan Prawiroharadjo dan Adhi Mersid sebagai wakilnya. sampai dengan hari ini para pendiri AT 6 masih tetap ikut selalu berada sebagai bagian dalam kepengurusan IAI.

Unknown

Developer

Cras justo odio, dapibus ac facilisis in, egestas eget quam. Curabitur blandit tempus porttitor. Vivamus sagittis lacus vel augue laoreet rutrum faucibus dolor auctor.

0 komentar:

Posting Komentar